7 Destinasi Wisata Slovenia Terbaik ! Untuk Menghabisi Waktu Liburan Bersama Keluarga Atau Teman

,
7 Destinasi Wisata Slovenia Terbaik ! Untuk Menghabisi Waktu Liburan Bersama Keluarga Atau Teman

Wisata Slovenia – Slovenia yang memiliki hutan lebat, dengan gunung yang menjulang tinggi, sungai sehijau batu zamrud, serta pemandangan danau yang indah, dilengkapi dengan kota-kota tua yang membuat liburan kamu makin keren!.

Mata kamu akan dibuat sulit untuk yang mana dulu untuk di nikmati, Slovenia menampilkan penuh warna yang bisa kamu kagumi sepanjang jalan, ada beberapa destinasi yang bisa kamu kunjungi untuk menikmati itu semua, berikut ini rekomendasi dari 7 destinasi wisata Slovenia terbaik ! untuk menghabisi waktu liburan bersama keluarga dan teman.

7 Destinasi Wisata Slovenia Terbaik ! Untuk Menghabisi Waktu Liburan Bersama Keluarga Atau Teman

kimkim.com

1. Lake Bled

Danau Bled adalah tempat yang paling populer untuk dikunjungi di negara Slovenia, dengan pemandangan danau yang mempesona, warna yang intens, ditambah pulau kecil yang dimana kamu bisa membunyikan bel untuk memohon permintaan kamu menjadi kenyataan.

Cara yang paling terbaik untuk menghargai keindahan alam, adalah dengan mendaki salah satu bukit, naik perahu Pletna tradisional atau naik ke kastil yang dibangun di atas tebing.

7 Destinasi Wisata Slovenia Terbaik ! Untuk Menghabisi Waktu Liburan Bersama Keluarga Atau Teman 2

pcdn.co

2. Vintgar Gorge

Pengalaman berharga yang bisa kamu dapatkan di Wisata Alam Slovenia adalah erjalan melalui ngarai Vintgar, tidak jauh dari Danau Bled.

Papan yang menunjukan jalan setapak telah diatur untuk kamu sehingga kamu bisa menemukan ngarai dengan mudah.

Beberpa jembatan yang bisa kamu temu akan membuat kamu mengagumi pemandangan terbaik dari tengah sungai, dengan air yang jernih mengalir diantara tebing yang curam.

7 Destinasi Wisata Slovenia Terbaik ! Untuk Menghabisi Waktu Liburan Bersama Keluarga Atau Teman 3

lonelyplanet

3. Lake Bohinj

Danau Bohinj memang tidak seterkenal danau Bled, akan tetapi dari semua penduduk setempat, akan memberitahumu bahwa danau ini merupakan salah satu tujuan liburan yang harus dikunjungi saat liburan di Slovenia.

Danau Bohinj yang memiliki jarak kurang lebih dari 40 menit dari Bled, tetapi memiliki banyak spot wisata yang bisa kamu nikmati. Memang tidak ada kastil, tidak ada pulau, hanya beberapa gereja kecil jembatan yang menawan dan sekali lagi nuansa hijau yang sangat luar biasa.

7 Destinasi Wisata Slovenia Terbaik ! Untuk Menghabisi Waktu Liburan Bersama Keluarga Atau Teman 4

bohinj.si

4. Savica Waterfall

Slap Savica adalah air terjun yang paling banyak dikunjungi di Slovenia, banyak yang bisa kamu nikmati dari air terjun ini, seperti air yang mengalir di sungai bawah tanah, ada yang keluar dari tengah-tengah tebing, ada air terjun yang jatuh berbentuk A.

Berlokasi di ujung barat Danau Bohinj, kamu bisa menggabungkan dua lokasi ini untuk kamu kunjungi ketika di Slovenia.

Dan ada yang harus kamu ketahui, kamu harus memanjat 550 anak tangga untuk mencapai tempat lokasi ini.

7 Destinasi Wisata Slovenia Terbaik ! Untuk Menghabisi Waktu Liburan Bersama Keluarga Atau Teman 5

slovenia.info

5. Piran

Kota Piran merupakan Wisata Slovenia kota yang paling indah di pantai Slovenia, berletak di semenanjung yang kaya akan garam.

Tetapi akhir-akhir ini banyak para traveler yang mengunjungi lokasi wisata ini menikmati jalan-jalan sempit dengan banyaknya restoran yang menghidangkan makanan laut.

7 Destinasi Wisata Slovenia Terbaik ! Untuk Menghabisi Waktu Liburan Bersama Keluarga Atau Teman 6

thinkslovenia.com

6. Lake Jasna

Dalam perjalanan menuju lintasan tertinggi di Slovenia, Anda bisa beristirahat di Danau Jasna.

Menikmatinya dnegan berenang atau sekadar duduk di dekat patung Zlatorog, makhluk mistis bertanduk emas dari Pegunungan Alpen Julian.

Kamu akan ditawarkan pemandangan danau yang menakjubkan dengan hijaunya pepohonan di sekitar. Keindahannya sulit digambarkan dengan kata-kata.

7 Destinasi Wisata Slovenia Terbaik ! Untuk Menghabisi Waktu Liburan Bersama Keluarga Atau Teman 7

zigzagonearth.com

7. Logar Valley

Terletak dekat dengan perbatasan dengan Austria, lembah Logar, yang dikenal sebagai Logarska Dolina, memberikan kamu nuansa lingkungan yang damai.

Disini kamu bisa menikmati pemandangan indah di puncak gunung yang tajam, dengan pertanian tradisional yang mempesona.

Beberapa lembah bisa kamu jelajahi dengan kendaraan atau hanya berjalan kakai, kamu juga bisa berkeliling daerah peternakan dan mencicipi produk peternakan yang nikmat.